Posted by : usefullife4us Wednesday, September 17, 2014

CARA SUKSES BISNIS MENURUT CHAIRUL TANJUNG


Assalamu'alaikum. Salam sukses dan sehat selalu
Sukses tak pernah lepas dari usaha dan cobaan. Awal usaha yang dirintis oleh Bapak Chairul Tanjung yaitu Tukang Photo Copy hingga menjadi Boss Bank Mega, Trans TV & Carrefour. Beliau sukses bukan karena diwarisi bisnis orang tua. Kita bisa belajar dari Bapak Chairul Tanjung. Barangkali sangat susah menemui Beliau secara langsung. Kita bisa belajar dari Tips bisnisnya.









 Kiat sukses menurut Bapak Chairul Tanjung :

1.KERJA KERAS
“Tanpa kerja keras, semua omong kosong. Modal utama pengusaha adalah jangan cengeng, jangan mudah menyerah.”

2.KEMAMPUAN ENTREPRENEURSHIP & MANAJERIAL
“Anda semua akan dapat menggantikan saya apabila bekerja keras. Dan dibutuhkan kemampuan entrepreneur dan manajerial yang baik. Tidak lagi semata-mata modal.”

3.KREATIF
“Untuk menjadi pengusaha sukses, kita harus mampu menciptakan bisnis yang tidak biasa (unusual). Seperti AQUA dan Microsoft, sekarang siapa yang bisa menyaingi Microsoft. Begitu juga dengan AQUA. Tidak ada.”

4.NETWORKING
“Janganlah berteman dengan seseorang karena jabatannya, bisa jadi berteman dengan pengantar surat akan sangat berarti.”

5.TAWAKAL
“Serahkan hasil keras Anda kepada Tuhan.”



SUMBER : THE POWER OF MIMPI BY AKBAR KAELOLA

Selamat berjuang dan sukses selalu. Wassalamu'alaikum

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Blog Archive

Powered by Blogger.

- Copyright © USEFULLIFE | USEFULSHARING -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -