- Back to Home »
- Bahasa Korea »
- CARA MEMBACA KONSONAN GANDA BAHASA KOREA
Posted by : usefullife4us
Tuesday, October 28, 2014
CARA
MEMBACA KONSONAN GANDA
BAHASA KOREA
Konsonan ganda bahasa Korea ada 5 yaitu ㄲ,ㄸ,ㅃ,ㅆ,ㅉ.
Dengan tersajinya tulisan saya ini berarti saya telah memperkenalkan
40 huruf bahasa Korea (한글).
Semoga bermanfaat.
ㄲ
/kk/
쌍
기역
ㄸ
/tt/
쌍
디귿
ㅃ
/bb/
쌍
비읍
ㅆ
/ss/
쌍시엇
ㅉ
/jj/
쌍
지읒
Latihan :
1. 꽃
:
bunga 2. 끄다
:
mematikan
3. 따라하다
:
mengikuti 4. 딸기
:
stroberi
5. 바쁘다
:
sibuk 6. 빵
:
roti
7. 싸다
:
membeli 8. 쓰다
:
menulis
9. 북쪽
:
utara 10. 짠
물
:
air asin
Video
pengucapan konsonan ganda di atas dapat dilihat di bawah ini:
Selamat
belajar. Selamat berjuang dan sukses selalu. Wassalamu'alaikum